
Kuasai Bahasa Jepang, Raih Peluang Kerja ke Jepang dengan ISO Jepang!
ISO Jepang adalah pusat pelatihan bahasa Jepang terpercaya yang mempersiapkan Anda untuk bekerja di Jepang melalui program Specified Skilled Worker (SSW) dan Magang. Dapatkan pelatihan intensif, sertifikasi resmi, dan penempatan kerja dengan kurikulum berbasis kebutuhan pasar kerja Jepang.
Berkolaborasi dengan



Belajar dari Ahli
Para pengajar ISO Jepang Merupakan Eks Jepang atau Memiliki Pengalaman Magang dan Bekerja di Jepang
Target Lulus
Peserta Didik ISO Jepang dapat Mencapai Target Lulus Sertifikat Bahasa JF-Test A2 dalam Kurun Waktu 1-2 Bulan Setelah Belajar Intensif di Kelas ISO Jepang
Durasi Belajar Singkat
Kelas ISO Jepang memiliki Durasi Belajar Yang Singkat, Tepat, Cepat, dan Tentunya Sangat Efektif Untuk Mencapai Target Lulus JF-Test A2
Profil ISO Jepang
ISO merupakan pusat pelatihan Bahasa Jepang yang menyediakan kurikulum pembelajaran yang berfokus untuk persiapan kerja ke Jepang.
Kami Bekerja sama dengan LPK/BLK yang berlokasi di berbagai wilayah di Indonesia sehingga ISO membuka peluang secara luas kepada masyarakat Indonesia yang memiliki keinginan untuk menguasai kemampuan dalam berbahasa Jepang dan berbagai Skill untuk persiapan bekerja ke Jepang.
Berita dan Artikel Terakhir ISO Jepang
5 Jalur Kerja di Jepang untuk Lulusan S1 Indonesia
5 Jalur Kerja di Jepang untuk Lulusan S1 Indonesia March 14, 2025 Artikel Daftar Isi Pernahkah kamu membayangkan dirimu...
Berapa Lama Pelatihan LPK Jepang dan Apa yang Harus Dipersiapkan?
Berapa Lama Pelatihan LPK Jepang dan Apa yang Harus Dipersiapkan? March 13, 2025 Artikel Daftar Isi Pernahkah terbayang dalam...
Kunjungan Konsul Jenderal Indonesia di Osaka dan Pembentukan Perhimpunan Persahabatan di Prefektur Mie
Kunjungan Konsul Jenderal Indonesia di Osaka dan Pembentukan Perhimpunan Persahabatan di Prefektur Mie March 12, 2025 Artikel Daftar Isi...
Media Sosial Kami
Melihat Lebih Dekat Kegiatan ISO Jepang di Media Kami
Kelas Terbaik ISO Jepang
Kelas BASIC adalah Kelas Terbaik di ISO JEPANG
MENGAPA DEMIKIAN ?
Di Kelas BASIC, Para Peserta Didik Mendapatkan Berbagai Materi Pendidikan yang Menjadi Persyaratan untuk Mengikuti Program SSW (Specified Skill Worker) diantaranya Kurikulum Pendidikan Kemampuan Bahasa Jepang JF-Test A2 dan Kurikulum Pendidikan Skill SSW di Berbagai Bidang.
Dan yang Lebih Menariknya Peserta Didik Kelas BASIC akan diikutsertakan dalam Wawancara Bersama Pihak User JEPANG untuk Penempatan Kerja di Berbagai Wilayah yang ada di Jepang.

Kelas JF-TEST ISO Jepang
Kelas JF-Test diperuntukan bagi peserta yang telah menguasai bahasa Jepang dan ingin mendapatkan sertifikat untuk memenuhi persyaratan Specified Skill Worker (SSW) dan memiliki peluang untuk bekerja ke Jepang.

Kelas BASIC ISO Jepang
Kelas Basic direkomendasikan bagi peserta yang memiliki keinginan untuk siap bekerja di Jepang. Kelas BASIC meliputi pendidikan dasar bahasa Jepang serta Budaya dan etika di negara Jepang.
Testimoni Peserta Didik
Ulasan dari Peserta Didik
Berikut beberapa ulasan dari peserta didik ISO Jepang yang sedang berada di Jepang dan yang telah proses belajar di ISO Jepang.

Prefektur Kagoshima, Jepang
"Pelatihan bahasa Jepang di LPK yang menerapkan program ISO sangat menyenangkan dan berkualitas karena dibimbing oleh pengajar yang berpengalaman. Belajar bahasa dan budaya kerja Jepang jadi mudah untuk dipahami. Banyak hal yang baru bisa kita dapatkan sebagai bekal untuk bekerja ke Jepang."

Prefektur Kagoshima, Jepang
"Sebelum berangkat ke Jepang, Program pendidikan ISO memberikan banyak bekal pelatihan yang menurut kami sangat diperlukan untuk dapat mengikuti program Specified Skill Worker (SSW), karena adanya pendidikan budaya dan materi pendidikan bahasa Jepang yang terbaik. Setelah lulus, kami bisa bekerja dengan maksimal di Jepang dan bisa memahami SOP pekerjaan dengan baik juga lainnya, banyak deh hehe...."

Prefektur Oita, Jepang
Cuplikan Video ISO Jepang
Video Pembelajaran & Kegiatan ISO Jepang
Kegiatan Peserta ISO Jepang
- ISO Jepang
- Kegiatan
Kegiatan Peserta ISO Jepang Setiap Harinya Sudah Disusun Rapi dalam Sebuah Kurikulum ISO Jepang. Kurikulum yang Menargetkan Peserta ISO Mampu Berbahasa Jepang dan Mampu Memahami Pekerjaan Setalah Ditempatkan Pada Perusahaan Jepang.
Aplikasi Pera Pera
- ISO Jepang
- Kegiatan
Peserta Didik ISO Jepang online Akan diberikan Pembelajaran Bahasa Jepang via Aplikasi buatan ISO Jepang yang bernama Pera Pera. Aplikasi ini nantinya akan membantu peserta mencapai Bahasa Jepang dasar dengan Cepat sebelum memasuki kelas Offline.
Highlight Online Class Bersama Ibu Ida Fauziyah Mentri Ketenagakerjaan
- ISO Jepang
- Program
Pada Akhir Tahun 2021 ISO Jepang Mengadakan Class Online Untuk Peserta ISO Jepang Batch 1 Program Kerjasama ISO Jepang dengan Pemerintah Kota Palu. Class Online ISO Jepang Dibuka Langsung Secara Online via Daring Zoom Oleh Ibu Ida Fauziyah Mentri Ketenagakerjaan Republik Indonesia. Acara Berlangsung Sangat Seru dan Spektakuler.
20 Peserta Lulus Wawancara di Perushaan Jepang Bidang Perakitan Mobil
- ISO Jepang
- Testimoni
Testimoni 20 Peserta yang Lulus Wawancara Perusahaan Jepang di Bidang Perakitan Mobil Bertempat di Yamaguchi Jepang. 20 Peserta ini berasal dari Berbagai Pulau yang ada di Indonesia, Mereka ada yang berasal dari Medan, Manado, Makassar, Lampung, dan di Berbagai Provinsi yang ada di Pulau Jawa. Para Peserta kini Sudah Berangkat ke Jepang Untuk Menjalani Kontrak Kerja Selama 3 Tahun.
Mengapa memilih ISO Jepang
Berpengalaman 15 Tahun dalam Pelatihan Kerja di Jepang
Terpercaya dan telah bekerjasama dengan lebih dari 40 LPK & BLK yang tersebar diseluruh Indonesia dan berpengalaman 15 Tahun dalam Pelatihan Kerja di Jepang.
Belajar Bahasa Jepang Cepat, Tepat, dan Target Sertifikat Bahasa Jepang
Perusahaan Magang
Perusahaan Penyalur



Proses Kami
Prosedur ISO Jepang dalam Memberangkatkan Peserta Didik Ke Jepang
Proses yang Dilakukan Dimulai dari Mengajarkan Peserta Didik Hingga Memberangkatkan Para Peserta satu per satu ke Jepang Merupakan Kewajiban dan Tugas Kami Sebagai Lembaga dan Pusat Pembelajaran Bahasa Jepang.
-
Daftar
Mendaftar Online Pada Website Kami atau Datang Ke Tempat Pelatihan ISO Jepang
-
Seleksi Peserta
Setelah Mendaftar, Peserta akan Melalui Proses Seleksi dan Seleksi Berkas
-
Belajar Bahasa Jepang
Setelah Lulus Seleksi, Peserta Belajar Bahasa Jepang di ISO Jepang Selama 3 Bulan Kemudian Mengikuti Ujian Sertifikasi Bahasa Jepang JLPT N4/JFTest A2.
-
Belajar Bidang Keahlian (Skill)
Setelah Belajar Bahasa Jepang, Peserta Juga Akan Belajar Skill diantara 14 Bidang Skill Tokutei Ginou/SSW yang Ada Di Indonesia.
-
Wawancara Dengan Perusahaan Jepang
Setelah Memenuhi Syarat 2 Sertifikasi, Yaitu Sertifikasi Bahasa dan Skill. Peserta akan diikutkan Wawancara Bersama dengan User Jepang.
-
Pengurusan Dokumen
Setelah Dinyatakan Lulus Wawancara dengan User Jepang, Peserta Selanjutnya Melengkapi Dokumen Untuk Keberangkatan
-
Pra Keberangkatan
Peserta Didik Selama 1-3 Bulan Melakukan Pemantapan Pra Keberangkatan dan Pengurusan VISA
-
Pemberangkatan Ke Jepang
Setelah VISA Terbit Peserta Berangkat Ke Jepang dan Ditempatkan di Perusahaan Selama Kontrak Berakhir
Peserta Aktif Belajar
Peserta Magang
Peserta Di Jepang
Siapa Saja Yang Mendaftar di ISO Jepang
Lebih dari 300+ Peserta Didik Aktif Setiap Periode Pendaftaran
Peserta Didik ISO Jepang Berasal Dari Berbagai Daerah Di Seluruh Indonesia. Dari Sabang Sampai Merauke Mereka Dengan Tujuan Untuk Meraih Mimpi Mereka Untuk Mempelajari Bahasa dan Bekerja Ke Jepang. Para Peserta Didik Percaya Kepada Kami Dengan Target Yang Relatif Singkat, Sehingga Peserta Didik Dapat Segera Bekerja di Perusahaan Yang Mereka Inginkan.
Percayakan Kepada Kami Bahasa Anda dan Berangkat Ke Jepang Secepatnya
ISO Jepang Pusat Pelatihan Bahasa Jepang, menyediakan kurikulum pembelajaran yang berfokus untuk persiapan kerja ke Jepang. Bekerja sama dengan LPK/BLK yang berlokasi di wilayah Indonesia


ISO Jepang

PT Multi Lintas Buana Raya

LPPR INDONESIA

AIKO INDONESIA

JP ID

Japan Multi

Indonesia Care Center

Kony

Asosiasi Penyelenggara Pemagangan Indonesia

APJATI
Dukungan dan Kerjasama Resmi ISO Jepang
Telah diakui resmi:


Dinas Tenaga Kerja











Frequently Asked Questions (FAQ)
Pertanyaan Yang Sering Diajukan
Pertanyaan yang Sering Diajukan Ke Kami Terkait Prosedur, Dokumen, Seleksi, Dan Lainnya.
ISO Jepang adalah lembaga yang menyediakan pelatihan bahasa Jepang secara online dan offline dalam mempersiapkan peserta untuk bekerja di Jepang. Kami juga memiliki Bekerjasama dengan Sending Organization (SO) Lembaga Pendidikan & Pelatihan Rakyat Indonesia (LPPR Indonesia) dan Perusahaan Penempatan Pekerja Migran Indonesia (P3MI) PT. Multi Lintas Buana Raya yang resmi untuk pemberangkatan peserta kami ke Jepang. Kami juga bekerja sama dengan perusahaan-perusahaan di Jepang untuk menyalurkan tenaga kerja yang terlatih dan siap bekerja.
Info Lebih Lanjut cek Tentang Kami
Program ini terbuka untuk:
- Lulusan SMA/SMK atau sederajat.
- Usia antara 18 hingga 27 tahun.
- Memiliki kesehatan jasmani dan rohani yang baik.
- Mempunyai motivasi tinggi untuk bekerja di Jepang dan belajar bahasa Jepang.
Persyaratan untuk mendaftar meliputi:
- Usia: 18-27 tahun.
- Pendidikan: Lulusan SMA/SMK.
- Kesehatan: Sehat jasmani dan rohani.
- Fisik: Tinggi badan minimal 150 cm (wanita), 160 cm (pria).
- Kondisi Kesehatan Mata: Tidak buta warna atau memiliki gangguan penglihatan lainnya.
- Tidak ada riwayat kriminal.
- Tidak merokok dan bebas dari obat-obatan terlarang.
Beberapa keuntungan mengikuti program ISO Jepang antara lain:
- Pendidikan bahasa Jepang gratis untuk mempersiapkan pekerjaan di Jepang.
- Kesempatan bekerja di Jepang dengan berbagai benefit seperti gaji yang kompetitif.
- Fasilitas tempat tinggal, kenaikan gaji tahunan, asuransi kesehatan, dan bonus tahunan.
- Kebijakan perlindungan pekerja yang memastikan hak-hak pekerja terlindungi dengan baik di Jepang.
Pelatihan berkelanjutan yang mendukung pengembangan keterampilan dan karir.
Berikut adalah langkah-langkah untuk mendaftar:
- Isi formulir pendaftaran yang tersedia di situs web kami.
- Verifikasi data pendaftaran oleh tim ISO Jepang.
- Wawancara atau/atau tes seleksi.
- Anda akan mendapatkan konfirmasi dan informasi lebih lanjut mengenai pelatihan.
Kami juga menyediakan subsidi biaya pelatihan bagi peserta yang memenuhi syarat dari pemerintah atau dinas terkait.
Catatan: Beberapa biaya dapat dibayar dalam bentuk cicilan.
Untuk Biaya Pendaftaran dan Biaya Pelatihan bisa hubungi langsung Admin ISO Jepang melalui WhatsApp
Ya, kami memberikan dukungan penuh untuk peserta yang masih berada di Indonesia, termasuk:
- Bantuan administrasi seperti pengurusan visa.
- Pembimbingan tentang persiapan keberangkatan dan adaptasi di Jepang.
- Pelatihan lanjutan mengenai bahasa Jepang dan budaya kerja di Jepang.
Peserta yang berhasil mendapatkan pekerjaan di Jepang akan menikmati berbagai fasilitas dan tunjangan, antara lain:
- Tempat tinggal yang disediakan oleh perusahaan.
- Kenaikan gaji tahunan yang jelas dan transparan.
- Asuransi kesehatan yang mencakup perawatan medis.
- Bonus tahunan sekitar IDR 22.000.000, yang dibayar 2-3 kali setahun.
Ya, salah satu tujuan utama program ini adalah untuk mempersiapkan peserta agar dapat bekerja di Jepang. Setelah mengikuti pelatihan dan memenuhi persyaratan yang ditetapkan, peserta akan diberikan kesempatan untuk bekerja di perusahaan-perusahaan di Jepang.
- Rata-rata gaji untuk pekerja di Jepang adalah sekitar Yen 1,100/Jam, yang setara dengan IDR 22,000,000/Bulan.
- Lembur dapat menghasilkan IDR 6,000,000/Bulan tambahan.
Gaji ini bervariasi tergantung pada posisi dan pengalaman kerja.
Jepang menyediakan lingkungan kerja yang sangat mendukung pengembangan keterampilan dan karir. Banyak perusahaan di Jepang yang menawarkan kesempatan untuk:
- Mengikuti pelatihan lanjutan.
- Meningkatkan kompetensi sesuai dengan bidang pekerjaan.
- Mendapatkan promosi setelah menunjukkan kinerja yang baik.
Kami memberikan bantuan penuh setelah Anda tiba di Jepang, termasuk:
- Pendampingan untuk adaptasi dengan lingkungan baru.
- Informasi tempat tinggal, transportasi, dan fasilitas umum.
- Support sistem dari komunitas Indonesia di Jepang yang membantu Anda merasa lebih nyaman.
- Support Sistem dengan Monitoring secara Realtime oleh Indonesian Care Center (ICC)
Pendaftaran program utama kami untuk Pelatihan Bahasa dan Budaya Jepang sebagai Persiapan Kerja di Jepang selalu terbuka setiap saat.
Pendaftaran untuk program Kelas Online Gratis akan dibuka setiap bulan dan kami akan mengumumkan tanggal pendaftaran melalui sosial media kami. Pastikan Anda mengikuti kami untuk mendapatkan update terbaru!
Training Center ISO Jepang :
- Depok
- Bandung
- Cilacap
- Sidareja
- Setiap Training Center ISO Jepang Memiliki Asrama dan Selama Berpendidikan 3 Bulan Para Peserta Akan Menetap di Asrama.
- Ruang Kelas Modern, Dilengkapi dengan fasilitas audio-visual yang canggih untuk pengalaman belajar yang lebih interaktif.
- Ruang Lab Komputer untuk mengembangkan keterampilan teknologi informasi dan komunikasi, serta mendukung kegiatan belajar mengajar.
- Buku Panduan Belajar, Materi pembelajaran yang komprehensif dan mudah dipahami, serta modul Ujian Sertifikasi Bahasa Jepang.
- Sertifikat Penghargaan Pelatihan, Sebagai Bukti nyata atas pencapaian setelah menyelesaikan program pelatihan.
- Seragam Pelatihan, Sebagai identitas bagian keluarga besar ISO Jepang.
- Dapur Umum, Tersedia juga fasilitas memasak bersama untuk mempererat tali persaudaraan dan kemandirian sebelum ke Jepang.
"Setelah mengikuti program pendidikan ISO, selama di Jepang kami dapat berkegiatan sehari-hari dan bekerja dengan baik. Selama kami bekerja di Jepang, dalam 2 tahun kami bisa menabung untuk membangun rumah dan berwirausaha kecil-kecilan. Sedikit pesan bagi yang ingin berangkat kerja di Jepang, mulai untuk belajar memasak ya! Karena, walaupun sepele tetapi itu sangat penting bisa berhemat dan menabung lebih banyak. Terimakasih untuk semuanya! Semangat! Tidak ada hasil tanpa perjuangan. Oleh karena itu nikmati prosesnya, hadapi rintangan dengan semangat yang positif."